
Strategi Pembelajaran
Penulis: Syarif Maulidin Kategori: Pendidikan Penerbit: Duta Media Press Published: January 16, 2025 ISBN: - Pages: 116 Negara: Indonesia Bahasa: Indonesia Tebal: iii + 116 hlm: (14 x 21 cm)Buku ini hadir untuk memberikan wawasan baru mengenai berbagai strategi pembelajaran yang efektif, yang dapat membantu para pendidik menciptakan pengalaman belajar yang lebih bermakna dan menyenangkan. Dalam dunia pendidikan yang terus berkembang, penting bagi seorang pendidik untuk terus berinovasi dalam menyampaikan materi, sehingga proses belajar mengajar tidak hanya fokus pada transfer pengetahuan, tetapi juga pengembangan keterampilan dan sikap peserta didik.
Kembali